SOUND HEALING

SOUND HEALING di Pasraman Bali Eling Spirit adalah program healing dengan menggunakan Tibetan Singing Bowl. Seperti diketahui, Tibetan Singing Bowl atau mangkuk Tibet adalah alat yang digunakan untuk penyembuhan. 

HIGHLIGHT PROGRAM

APA YANG DIPELAJARI

 
  • Mengenali asal mula kelahiran kita di dunia ini. 
  • Mengenali lapisan sakral tubuh (7 chakra) dan hubungannya dengan kesuksesan hidup. 
  • Latihan  membangun hidup yang sehat dan seimbang secara holistik. 
  • Cara mengubah pikiran negatif menjadi semangat positif. 
  • Cara membangun kenyataan hidup yang positif dan selalu beruntung. 
  • Cara menyembuhkan diri sendiri (self healing).
 

Berikut manfaat dari Sound Healing

Investasi Sound Healing

  • Bonus!
  • Foto Dokumentasi Professional